Keuntungan & Manfaat Menjadi Seorang Blogger
Monday, April 4, 2022
Add Comment
Keuntungan & Manfaat Menjadi Seorang Blogger-
Menjadi Blogger memanglah mudah,kita hanya tinggal membuat Blog. Namun,membuat Blog Berkualitaslah yang sangat susah,karena harus pandai membuat Artikel Berkualitas,SEO,dll.
Nah,dibalik semua kesusahaan itu,ada Keuntungan & Manfaat Menjadi Seorang Blogger,mau tahu apa Keuntungan & Manfaat Menjadi Seorang Blogger ?
Simak ulasan berikut :
1.Dikenal Orang Lain
Menjadi seorang Blogger tentu harus memiliki Artikel.
Nah,dari artikel ini kita akan dikenal orang lain karena Artikel kita masuk ke Google Search.
Terlebih lagi kalau seorang Blogger aktif di Sosial Media dan rajin untuk Blogwalking, maka karena rajin Blogwalking,seorang Blogger akan dikenal oleh
Nah,dari artikel ini kita akan dikenal orang lain karena Artikel kita masuk ke Google Search.
Terlebih lagi kalau seorang Blogger aktif di Sosial Media dan rajin untuk Blogwalking, maka karena rajin Blogwalking,seorang Blogger akan dikenal oleh
2.Mempunyai Gaji/Uang Jajan Sendiri Menjadi Blogger tentu tidak akan mensia-siakan waktumu.Karena Google akan membayar kamu dengan cara memasang iklan yang diberikan Google kepadamu. Pendapatan dihasilkan oleh orang yang meng-klik iklanmu yang disebut dengan PPC (Pay Per Click),namun pendapatan juga bisa didapat dari traffick blog,namun yang paling menghasilan ialah dari Klik Iklan.PPC yang terkenal dan banyak digunakan oleh para blogger adalah Google Adsense,namun tidak hanya PPC yang tersedia ada juga CPI (Cost Per Install),pendapatan dari CPI ialah Mendownload dan Menginstall.Script iklannya kita ambil dari Penyedia CPI yang kita daftar.Contoh CPi ialah UC Union. Contoh kerja CPI :Misalnya saya mengunjungi Blog 'A',disitu saya liat banner iklan yang menarik,nah saat di klik ternyata ke redirect ke link Download,setelah saya download lalu saya install.Nah,karena kita sudah mendownload+menginstall,pemilik Blog yang tadi akan mendapatkan Dollar dan Dollarnya masuk ke akun UC Union miliknya dikarenakan kita sudah mendownload dan menginstall dari Blognya.Mengerti?
3.Terlihat Keren Mengapa saya berkata seperti ini?Coba saja pikirkan,jarang-jarang orang yang mampu menghasilkan uang dari Internet. Namun tidak semua Blogger mampu Lulus Review dari Penyedia Layanan PPC ataupun CPI,karena untuk mampu lulus dari kedua Penyedia Layanan itu harus memiliki TOS,Traffick Besar,dll.Karena kesusahan itulah yang membuat kalau menjadi Blogger itu keren.
4.Kreatif dan Pandai Mengolah Kata Menjadi seorang Blogger sejati harus kreatif dan pandai mengolah kata,karena kedua kemampuan diatas yang nantinya membentuk Artikel yang Berkualitas dan Menarik.Tahun ini yang Artikel yang disukai Google ialah Artikel yang berkualitas dan menarik,dan tahun ini juga,yang menentukan Page One nya sebuah Artikel ialah Kekualitasan dan Kemenarikan Artikel.
5.Mengerti Sedikit Kode Pemograman (kode javascript,php,html,dll) Dalam pembuatan blog salah satu hal yang terpenting yaitu Template Blog.Nah,banyak template gratis yang beredar luas di internet.Nah dalam pembuatan Template kita harus mengerti kode pemograman.Misalnya kita ingin mengedit sedikit dari Template,tinggal pergi ke Home Page Blog lalu klik Inspect Elemen lalu cari Bagian apa yang mau di Edit,nah setelah dapat tinggal ganti saja kodenya.Karena itu menjadi seorang blogger akan mengerti sedikit kode pemograman. Demikian artikel tentang "Keuntungan Menjadi Seorang Blogger".Nah,gimana rasanya menjadi Blogger menyenangkan kan?Jika kalau kalian ingin memulai membuat Blog jangan langsung ragu dan jangan langsung memikirkan namanya SEO,persiapkan dulu kesiapan Blog seperti menyiapkan TOS,perbanyak membaca referensi tentang Blog,membuat artikel,dll.Setelah itu selesai barulah pelajari yang namanya Search Engine Optimazion (SEO).
0 Response to "Keuntungan & Manfaat Menjadi Seorang Blogger"
Post a Comment